Selasa, 20 Januari 2015

Semarang Music Society present :

SEMARANG MUSIC SOCIETY PRESENTS:
Suka musik? Bisa menyanyi atau main alat musik? Then this announcement is intended for you! *party*
"SEMARANG MUSIC SOCIETY OPEN AUDITION 2015"
Kami membuka audisi untuk beberapa kategori berikut:
▶Semarang Children Choir
• Ditujukan kepada anak-anak usia 8-12 Tahun
• Membawakan 1 buah lagu bebas tanpa iringan saat audisi
▶Semarang Choral Society
• Ditujukan kepada anak-anak atau dewasa usia 14-35 Tahun
• Membawakan 1 lagu bebas tanpa iringan saat audisi
▶Voice Of Classic
•  Merupakan wadah untuk penyanyi solo segala genre
• Usia bebas
• Membawakan 1 lagu bebas tanpa iringan saat audisi
▶Semarang Philharmonic Orchestra
• Usia bebas
• Alat musik yang diaudisikan : Viola, violin, contrabass, cello, flute, saxophone, oboe, clarinet, trumpet, trombone, drum, piano, keyboard, gitar klasik, gitar elektrik, gitar bass, dll.
• Membawakan 1 lagu bebas
▶Handbell Choir
• Usia Bebas
• Bisa membaca not balok
• Minimal Grade 3 ABRSM
Kriteria Umum: Jujur, Berkomitmen, Berintegritas, Profesional.
✔Ikuti Audisinya!
Audisi diadakan di BALAIKOTA SEMARANG, Jl. Pemuda 148 Semarang, selama dua hari. Peserta dapat memilih SALAH SATU dari hari audisi berikut:
⇨ Jumat, 30 Januari 2015, Pk. 15.00-20.00 WIB
⇨ Sabtu, 31 Januari 2015, Pk. 13.00-20.00 WIB
Untuk mengikuti audisi, peserta diwajibkan untuk membawa FOTOKOPI KARTU IDENTITAS dan FORMULIR PENDAFTARAN. Formulir pendaftaran bisa diperoleh di Graceful Melody, Jl. MT. Haryono 495 Smg, pada hari & jam kerja (10.00-15.00). Atau peserta bisa mendownload formulir di www.semarangmusicsociety.com/openaudition.
Info lebih lanjut hubungi:
Dhylla: 08990703526
Ivo: 081248281224
Twitter: @SMGMusicSociety
See ya there guys! \=D/